Walikota dan Wakil Walikota Metro Hadiri Sidang Paripurna DPRD Memperingati HUT Kota Metro ke-85

Pada usia 85 tahun ini Kota Metro telah menunjukkan jati diri sebagai kota yang aman, kondusif, dan nyaman di tengah-tengah kemajemukan masyarakat. Hal tersebut disampaikan Walikota Metro Wahdi dalam Sidang Paripurna DPRD Kota Metro Peringatan HUT Kota Metro ke-85 Tahun 2022, Kamis (09/06/2022).

.

“Selama 85 Tahun, Kota Metro telah menjadi bagian dari NKRI dan ambil bagian untuk mewujudkan Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh,” ujar Wahdi.

Dirinya juga menyampaikan bahwa kunci keberhasilan pembangunan salah satunya datang dari dukungan dan partisipasi masyarakat  dalam memeriahkan HUT Kota Metro ke-85, salah satunya pengembangan cagar budaya di Kota Metro.

.

“Saat ini Kota Metro merupakan satu-satunya Pemerintah Daerah yang telah memiliki Perda Cagar Budaya di Provinsi Lampung. Tentunya ini dilakukan untuk memperkuat perlindungan dan pemanfaatan cagar budaya yang ada di Kota Metro,” ungkapnya.

Selanjutnya, Walikota Wahdi menyatakan perspektif pembangunan di Kota Metro telah berhasil di dongkrak. “Tingkat pertumbuhan ekonomi mampu kita dongkrak dari posisi minus 1,79 persen di tahun 2020 menjadi 2,91 persen di tahun 2021. Nilai indeks pembangunan manusia juga dapat kita pertahankan nilai pertumbuhannya dari angka 77,19 di tahun 2020 menjadi 77,49 di tahun 2021. Dari sisi tenaga kerja, kita juga mampu menekan angka tingkat pengangguran terbuka dari angka 5,4 di tahun 2020 menjadi 5,0 di tahun 2021. (tm/in)

21 Maret 2025 20:29
20:29
21 Maret 2025 20:16
20:16
21 Maret 2025 20:02
20:02
21 Maret 2025 19:55
19:55
20 Maret 2025 17:00
17:00
20 Maret 2025 15:30
15:30
20 Maret 2025 14:46
14:46
20 Maret 2025 11:42
11:42
20 Maret 2025 11:00
11:00
20 Maret 2025 05:10
05:10
19 Maret 2025 16:36
16:36
19 Maret 2025 16:15
16:15

Berita Terkini

  • All Post
  • Agama
  • Bantuan
  • Bencana Alam
  • Berita
  • Covid-19
  • Creative
  • Demo
  • Digital
  • Ekonomi
  • Events
  • GOW
  • Hari Anti Narkotika Internasional
  • Hukum
  • HUT Kota Metro
  • HUT RI
  • HUT RI
  • info Kota Metro
  • Informasi lowongan pekerjaan
  • Infrastruktur
  • Kesehatan
  • Kesenian
  • Ketertiban
  • Kota Layak Anak
  • Kota Metro
  • Kota Metro
  • Lingkungan
  • Lomba
  • Lomba Kelurahan
  • LOMBA UKS
  • Mall Pelayanan Publik
  • Marketing
  • Menikah
  • MTQ
  • MUSRENBANG
  • New Normal
  • Olahraga
  • Organisasi
  • Otomotiv
  • Pariwisata
  • Pelantikan
  • Pembangunan
  • pemerintah kota metro
  • Pemerintahan
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • pengajian
  • Penghargaan
  • Pengumuman
  • Perdagangan
  • Peresmian
  • Perikanan
  • Peringatan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Pilkada
  • PKK
  • Pramuka
  • Safari Ramadan
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • UMKM
  • Uncategorized
  • Vaksin Covid-19
  • Zakat
    •   Back
    • Mall Pelayanan Publik
    •   Back
    • Nasional