TP PKK Kota Metro Adakan Aksi Tabuh Dengan Lakukan Bakti Sosial

Ketua TP PKK Kota Metro Silfia Naharani Wahdi adakan kegiatan Aksi Tabuh (Gerakan Sosial Kolaborasi Tabungan Subuh) dengan melakukan bakti sosial (Baksos).

.

Dalam bentuk kepedulian Ketua Tim Penggerak PKK Kota Metro beserta rombongan TP PKK Kota Metro pada kegiatan Aksi Tabuh ini dilakukan Bakti Sosial dengan membagikan paket sembako dan sejumlah uang kepada warga Kota Metro, Minggu (13/2/2022).

Pada kegiatan Baksos tersebut, TP PKK Kota Metro mengunjungi anak-anak yang berada di Taman Kota dan dilanjutkan dengan kunjungan ke rumah anak-anak yang ditemui tersebut. Selanjutnya dilakukan juga kunjungan ke warga lansia yang mengalami sakit struk dan tumor, serta kunjungan ke anak yang mengalami sakit step guna memberikan dukungan dan semangat.

Silfia Naharani dalam kesempatan menyampaikan, maksud dari kunjungan tersebut bertujuan untuk memberikan dukungan dan memastikan kondisi warganya.

.
“Kunjungan ini merupakan bentuk perhatian kami untuk memastikan kondisi warga, sehingga warga yang menderita sakit tersebut selalu diperhatikan dan terpantau kondisi kesehatannya,” jelas Silfia.

Lanjutnya, untuk bantuan tersebut merupakan dari Aksi Tabuh, yang dimana tabungan subuh (Tabuh) tersebut merupakan gerakan sosial kolaborasi. Tabuh ini adalah sedekah para anggota PKK yang diberikan secara ikhlas untuk warga yang membutuhkan, sehingga dapat bermanfaat.

.

Dalam kegiatan tersebut, Silfia Naharani beserta rombongan melanjutkan dengan mengunjungi wisata keluarga Pasar Kreatif Tejoagung (Paktejo) Kelurahan Tejoagung, Pasar Rukun Masyarakat (Paruk Mas) Tangguh Kelurahan Yosodadi, serta Beebee Hidroponik Metro Garden Of Various Mint Leaves di Kelurahan Tejosari. (gt/la)

28 Januari 2026 11:13
11:13
27 Januari 2026 16:59
16:59
27 Januari 2026 11:01
11:01
27 Januari 2026 09:39
09:39
26 Januari 2026 21:53
21:53
26 Januari 2026 21:20
21:20
26 Januari 2026 09:27
09:27
25 Januari 2026 19:45
19:45
25 Januari 2026 19:36
19:36
25 Januari 2026 18:17
18:17
25 Januari 2026 17:53
17:53
24 Januari 2026 17:36
17:36

Berita Terkini

  • All Post
  • Agama
  • Artikel
  • Bantuan
  • Bencana Alam
  • Berita
  • Covid-19
  • Creative
  • Demo
  • Digital
  • Ekonomi
  • Events
  • GOW
  • Hari Anti Narkotika Internasional
  • Hukum
  • HUT Kota Metro
  • HUT RI
  • HUT RI
  • info Kota Metro
  • Informasi lowongan pekerjaan
  • Infrastruktur
  • Kesehatan
  • Kesenian
  • Ketertiban
  • Kota Layak Anak
  • Kota Metro
  • Kota Metro
  • Lingkungan
  • Lomba
  • Lomba Kelurahan
  • LOMBA UKS
  • Mall Pelayanan Publik
  • Marketing
  • Menikah
  • MTQ
  • MUSRENBANG
  • New Normal
  • Olahraga
  • Opini
  • Organisasi
  • Otomotiv
  • Pariwisata
  • Pelantikan
  • Pembangunan
  • pemerintah kota metro
  • Pemerintahan
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • pengajian
  • Penghargaan
  • Pengumuman
  • Perdagangan
  • Peresmian
  • Perikanan
  • Peringatan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Pilkada
  • PKK
  • Pramuka
  • Safari Ramadan
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • UMKM
  • Vaksin Covid-19
  • Zakat
    •   Back
    • Mall Pelayanan Publik
    •   Back
    • Nasional

Informasi Pemerintah Kota Metro
Alamat : Jl. AH Nasution No.3, Imopuro, Kecamatan Metro Pusat, Kota Metro, Lampung 34111

Website resmi Pemerintah Kota Metro 2025. Dikelola oleh Dinas Komunikasi dan Informatika.