Qomaru Apresiasi Pagelaran Seni Bengkulu dan Jawa di Festival Putri Nuban

Hari ke sepuluh gelaran Festival Putri Nuban dalam rangka Hari Jadi Kota Metro ke-87 di Samber Park tampak dipadati oleh ratusan pengunjung menyaksikan pagelaran kesenian dari etnis Bengkulu dan Jawa, Senin (10/06/2024).

Pagelaran kesenian dari berbagai etnis inilah yang menjadi daya tarik masyarakat baik dari dalam maupun luar Kota Metro untuk mengunjungi event ini.

Wakil Wali Kota Metro, Qomaru Zaman menilai, gelaran ini mampu menciptakan perputaran ekonomi di Kota Metro. Ia juga menginginkan semua budaya baik lokal maupun luar negeri dapat terus dikembangkan dan ditunjukkan kepada masyarakat sehingga berdampak positif bagi yang melihat.

“Pemerintah Kota Metro sangat merespon apa yang menjadi produk kesenian budaya masyarakat di Metro sehingga mereka bisa mengekspresikan seluruh kegiatan kesenian dan membuat gembira masyarakat. Ini merupakan kota berbudaya jadi harus diangkat semuanya budayanya baik kesenian lokal maupun luar negeri,” paparnya.

Dirinya juga mengatakan bahwa Pemkot Metro memprediksi besaran perputaran ekonomi selama 10 hari ini seperti tahun lalu.

“Sebenarnya Pemkot Metro sendiri belum bisa memprediksi berapa besaran perputaran uang selama event ini berlangsung, tetapi ada kemungkinan 10 hingga 12 milyar yang sudah didapatkan,” ungkap Qomaru.

Salah satu pemilik usaha penyewaan mainan anak yang menyewakan jasa di lokasi tersebut menyebutkan,dalam satu hari beroperasi dapat menghasilkan sekitar 400 ribu rupiah.

Penyebab meningkatnya pendapatan tersebut dikarenakan peningkatan pengunjung dua kali lipat dibandingkan dengan hari biasa.

Ia pun juga menginginkan kegiatan ini terus berlanjut sehingga menguntungkan para pelaku usaha kecil. (tm/ygy)

5 Juli 2024 11:42
11:42
5 Juli 2024 11:25
11:25
4 Juli 2024 20:17
20:17
4 Juli 2024 16:47
16:47
3 Juli 2024 20:32
20:32
3 Juli 2024 13:37
13:37
2 Juli 2024 20:40
20:40
2 Juli 2024 17:17
17:17
2 Juli 2024 17:13
17:13
1 Juli 2024 13:57
13:57
30 Juni 2024 19:58
19:58
29 Juni 2024 21:23
21:23

Berita Terkini

  • All Post
  • Agama
  • Bantuan
  • Bencana Alam
  • Berita
  • Covid-19
  • Demo
  • Ekonomi
  • Events
  • GOW
  • Hari Anti Narkotika Internasional
  • Hukum
  • HUT Kota Metro
  • HUT RI
  • HUT RI
  • info Kota Metro
  • Informasi lowongan pekerjaan
  • Infrastruktur
  • Kesehatan
  • Kesenian
  • Ketertiban
  • Kota Layak Anak
  • Kota Metro
  • Kota Metro
  • Lingkungan
  • Lomba
  • Lomba Kelurahan
  • Mall Pelayanan Publik
  • Menikah
  • MTQ
  • MUSRENBANG
  • New Normal
  • Olahraga
  • Organisasi
  • Otomotiv
  • Pariwisata
  • Pelantikan
  • Pembangunan
  • pemerintah kota metro
  • Pemerintahan
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • pengajian
  • Penghargaan
  • Pengumuman
  • Perdagangan
  • Peresmian
  • Perikanan
  • Peringatan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Pilkada
  • PKK
  • Pramuka
  • Safari Ramadan
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • UMKM
  • Vaksin Covid-19
  • Zakat
    •   Back
    • Nasional

Informasi Pemerintah Kota Metro
Alamat : Jl. AH Nasution No.3, Imopuro, Kecamatan Metro Pusat, Kota Metro, Lampung 34111

Statistik

  • 281
  • 388
  • 17,579
  • 116,222
  • 42,558

Website resmi Pemerintah Kota Metro 2024. Dikelola oleh Dinas Komunikasi dan Informatika.