Pjs. Walikota Metro, Descatama Jalan Sehat bersama Warga dan Jajaran OPD

Pjs. Wali Kota Metro Descatama Paksi Moeda,S.T.,S.E.,M.M didampingi jajaran pejabat utama Pemkot Metro dan sejumlah Kepala OPD berkesempatan membuka start jalan sehat di Lapangan Iringmulyo, Minggu (13/10/2024) pagi.

Kegiatan ini diikuti ratusan Warga Kota Metro. Warga juga antusias menanti hadiah doorprize maupun hadiah utama yaitu satu unit sepeda motor.

Descatama Paksi Moeda berharap masyarakat maupun pemenang undian hadiah jalan sehat oleh Fresco dengan EO Tribun Lampung, pada tahun 2024 ini dapat merasakan manfaatnya.

“Mudah-mudahan Tribun Lampung, dan Fresco bisa bersama-sama terus bersinergi dengan Pemkot Metro ya, sehingga masyarakat bisa merasakan manfaatnya,” kata Descatama,

Ia mengaku, dirinya merasa sehat usai melakukan jalan sehat Fresco tahun 2024 ini, Hal ini dikatakan Descatama usai menyelesaikan jalan sehat Fresco sejauh 1,6 kilometer.

“Ya sehat, kalo berkeringat pasti, Alhamdulillah kita bisa menyelesaikan 1,6 kilometer bersama dengan masyarakat,” paparnya.

Lebih lanjut Seorang warga dari Kecamatan Metro Pusat, Saputra mengaku rela bangun pagi ikut jalan sehat Fresco demi bisa menang undian sepeda motor.

“Saya sudah dari jam 05.00 WIB siap untuk ikut jalan sehat Fresco bersama Tribun Lampung,” kata Saputra.

Sementara, Pegawai Swasta di Metro, Winardo juga mengaku antusias dengan adanya jalan sehat Fresco 2024 ini.

“Iya dari pagi udah stand by, nunggu hujan reda dulu juga tadi sebelum acara mulai,” kata Windardo. (bsr/yg)

17 Oktober 2024 20:20
20:20
17 Oktober 2024 20:03
20:03
17 Oktober 2024 17:35
17:35
16 Oktober 2024 22:58
22:58
16 Oktober 2024 09:12
09:12
16 Oktober 2024 00:08
00:08
14 Oktober 2024 21:59
21:59
14 Oktober 2024 21:53
21:53
14 Oktober 2024 20:41
20:41
14 Oktober 2024 20:35
20:35
13 Oktober 2024 19:46
19:46
11 Oktober 2024 18:40
18:40

Berita Terkini

  • All Post
  • Agama
  • Bantuan
  • Bencana Alam
  • Berita
  • Covid-19
  • Demo
  • Ekonomi
  • Events
  • GOW
  • Hari Anti Narkotika Internasional
  • Hukum
  • HUT Kota Metro
  • HUT RI
  • HUT RI
  • info Kota Metro
  • Informasi lowongan pekerjaan
  • Infrastruktur
  • Kesehatan
  • Kesenian
  • Ketertiban
  • Kota Layak Anak
  • Kota Metro
  • Kota Metro
  • Lingkungan
  • Lomba
  • Lomba Kelurahan
  • LOMBA UKS
  • Mall Pelayanan Publik
  • Marketing
  • Menikah
  • MTQ
  • MUSRENBANG
  • New Normal
  • Olahraga
  • Organisasi
  • Otomotiv
  • Pariwisata
  • Pelantikan
  • Pembangunan
  • pemerintah kota metro
  • Pemerintahan
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • pengajian
  • Penghargaan
  • Pengumuman
  • Perdagangan
  • Peresmian
  • Perikanan
  • Peringatan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Pilkada
  • PKK
  • Pramuka
  • Safari Ramadan
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • UMKM
  • Vaksin Covid-19
  • Zakat
    •   Back
    • Nasional