Pemerintah Kota Metro Gelar Rapat Penyusun Perwali RDTR Kota Metro Tahun 2023-2043

Sekretaris Daerah Kota Metro Bangkit Haryo Utomo, memimpin Rapat Penyusunan Perwali RDTR Kota Metro 2023-2043, yang berlangsung di OR Setda Kota Metro, Senin (20/03/2023).

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kota Metro, Robby K Saputra , melaporkan bahwa tanggal 16 sampai 18 Maret 2023, Dinas PUTR di undang oleh Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) berlokasi di Jakarta terkait Coaching Clinic yang akan diaksestensikan.

“Hal itu dilakukan untuk melihat sejauh mana perkembangan atau progres (kemajuan) dokumen penyusunan rencana detail tata ruang Kota Metro. Ada 9 daerah, salah satunya yaitu Kota Metro, Bandar Lampung dan lainnya yang di undang Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional,” jelasnya.

Robby juga mengatakan, Dinas PUTR sudah menyediakan terkait hasil penyusunan rencana detail tata ruang. Sementara itu, ada beberapa materi masih sedang di usahakan penyelesaiannya terkait konsultasi publik rancangan perwali yang merupakan karya dari dokumen yang akan disusun melalui pertemuan lintas sektor di Kementerian terkait rencana detail tata ruang Kota Metro.

Sebagai Kepala Dinas PUTR Kota Metro Robby menargetkan bulan Juni dan bulan Juli 2023 rencana detail tata ruang Kota Metro sudah dapat tersusun dan sudah dapat dipublikasikan.

“Kami juga mengharapkan partisipasi aktif dari bapak dan ibu kepala OPD untuk mengikuti acara ini, “ungkapnya.

Sementara itu, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Metro Bangkit Haryo Utomo, mengungkapkan bahwa Peraturan Walikota Metro tentang Rencana Detail Tata Ruang Wilayah Perencanaan Metro Pusat, Metro Timur, Metro Barat, Metro Utara dan Metro Selatan Tahun 2023-2043 untuk 20 tahun ke depan.

“Mohon masukan dari paparan dari Itera secara langsung yang nantinnya kita akan memberikan masukan demi sempurnanya Peraturan Walikota Tentang RDTR di 5 Wilayah Perencanaan yang ada di 5 Kecamatan, “pintanya.

Oleh sebab itu, Bangkit meminta dukungan dari semua pihak yang hadir dengan memberikan masukan demi kemajuan Kota Metro. (Yl/Sr)

16 Maret 2025 04:58
04:58
15 Maret 2025 23:30
23:30
15 Maret 2025 23:27
23:27
15 Maret 2025 19:02
19:02
14 Maret 2025 19:14
19:14
14 Maret 2025 13:28
13:28
14 Maret 2025 12:54
12:54
14 Maret 2025 11:07
11:07
14 Maret 2025 10:52
10:52
13 Maret 2025 16:48
16:48
13 Maret 2025 09:01
09:01
13 Maret 2025 08:53
08:53

Berita Terkini

  • All Post
  • Agama
  • Bantuan
  • Bencana Alam
  • Berita
  • Covid-19
  • Creative
  • Demo
  • Digital
  • Ekonomi
  • Events
  • GOW
  • Hari Anti Narkotika Internasional
  • Hukum
  • HUT Kota Metro
  • HUT RI
  • HUT RI
  • info Kota Metro
  • Informasi lowongan pekerjaan
  • Infrastruktur
  • Kesehatan
  • Kesenian
  • Ketertiban
  • Kota Layak Anak
  • Kota Metro
  • Kota Metro
  • Lingkungan
  • Lomba
  • Lomba Kelurahan
  • LOMBA UKS
  • Mall Pelayanan Publik
  • Marketing
  • Menikah
  • MTQ
  • MUSRENBANG
  • New Normal
  • Olahraga
  • Organisasi
  • Otomotiv
  • Pariwisata
  • Pelantikan
  • Pembangunan
  • pemerintah kota metro
  • Pemerintahan
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • pengajian
  • Penghargaan
  • Pengumuman
  • Perdagangan
  • Peresmian
  • Perikanan
  • Peringatan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Pilkada
  • PKK
  • Pramuka
  • Safari Ramadan
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • UMKM
  • Uncategorized
  • Vaksin Covid-19
  • Zakat
    •   Back
    • Mall Pelayanan Publik
    •   Back
    • Nasional