Jelang Ramadan, Pemerintah Kota Metro Bersama Kejari Lakukan Monitoring Harga dan Ketersediaan Bahan Pokok

Menjelang Bulan Suci Ramadan 1444 Hijriyah atau 2023 Masehi, Pemerintah Kota Metro mengadakan monitoring harga dan ketersediaan barang kebutuhan pokok.

Monitoring ini dilakukan di 4 pasar di Kota Metro, diantaranya Pasar Margorejo, Pasar basah Metro Mega Mall, Pasar hamparan Agus Salim dan Pasar Basah Terminal Kota, Senin (21/03/2023).

 “Kami bersama Forkopimda hari ini melakukan cek harga komoditi bahan pangan di Kota Metro. Pada dasarnya setelah kita cek di lapangan harga tetap stabil, seperti harga daging ada Rp 110.000, Rp 120.000 dan Rp 130.000, tergantung kualistasnya,” kata Bangkit.

Berdasarkan hasil monitoring, Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Metro, Bangkit Haryo Utomo mengatakan, untuk harga telor hari ini sedang bagus Rp 26.000, yang biasanya Rp 28.000 – Rp 29.000. Kemudian bawang dan cabe masih Rp 30.000 masih dalam kondisi normal.

“Mudah – mudahan kedepan kita masih melakukan cek di lapangan dan mudah – mudahan harga masih tetap stabil dan stok aman. Terimkasih kepada semua pihak yang sudah mengawal dan kondisi hari ini pasokan dan harga masih stabil,” ucap Bangkit.

Lanjutnya, Bangkit juga menjelaskan bahwa Pemerintah Kota Metro melakukan berbagai upaya untuk menjaga kestabilan dan stok bahan pokok dengan melakukan penetrasi pasar.

“Kemarin sudah kita lakukan dan untuk hari Jum’at hari ke dua puasa, kita akan melakukan Pasar Senja untuk melayani masyarakat yang tidak sempat masak di rumah. Sudah kita siapkan di Lapangan Samber nantinya,” papar Bangkit.

Turut ikut dalam monitoring Kepala Kejaksaan (Kajari) Negeri Kota Metro, Virginia Hariztavianne, menuturkan bahwa jika terjadi penimbunan akan ada sanksi. Kajari akan bekerjasama dengan Polres untuk mengecek penimbunan – penimbunan di lapangan. (Dns/Sr)

16 Maret 2025 04:58
04:58
15 Maret 2025 23:30
23:30
15 Maret 2025 23:27
23:27
15 Maret 2025 19:02
19:02
14 Maret 2025 19:14
19:14
14 Maret 2025 13:28
13:28
14 Maret 2025 12:54
12:54
14 Maret 2025 11:07
11:07
14 Maret 2025 10:52
10:52
13 Maret 2025 16:48
16:48
13 Maret 2025 09:01
09:01
13 Maret 2025 08:53
08:53

Berita Terkini

  • All Post
  • Agama
  • Bantuan
  • Bencana Alam
  • Berita
  • Covid-19
  • Creative
  • Demo
  • Digital
  • Ekonomi
  • Events
  • GOW
  • Hari Anti Narkotika Internasional
  • Hukum
  • HUT Kota Metro
  • HUT RI
  • HUT RI
  • info Kota Metro
  • Informasi lowongan pekerjaan
  • Infrastruktur
  • Kesehatan
  • Kesenian
  • Ketertiban
  • Kota Layak Anak
  • Kota Metro
  • Kota Metro
  • Lingkungan
  • Lomba
  • Lomba Kelurahan
  • LOMBA UKS
  • Mall Pelayanan Publik
  • Marketing
  • Menikah
  • MTQ
  • MUSRENBANG
  • New Normal
  • Olahraga
  • Organisasi
  • Otomotiv
  • Pariwisata
  • Pelantikan
  • Pembangunan
  • pemerintah kota metro
  • Pemerintahan
  • Pemilu
  • Pendidikan
  • pengajian
  • Penghargaan
  • Pengumuman
  • Perdagangan
  • Peresmian
  • Perikanan
  • Peringatan
  • Pertanian
  • Peternakan
  • Pilkada
  • PKK
  • Pramuka
  • Safari Ramadan
  • Sosial Budaya
  • Teknologi
  • UMKM
  • Uncategorized
  • Vaksin Covid-19
  • Zakat
    •   Back
    • Mall Pelayanan Publik
    •   Back
    • Nasional