Pengumuman Lelang Nomor : 030/722/B-4.4/2021
Berdasarkan Surat Walikota Metro Nomor : 024/374.a/B-4.4/2021 tanggal 3 Mei 2021 tentang Persetujuan Penjualan BMD Kota Metro melalui Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Metro, akan dilaksanakan penjualan di muka umum/lelang atas Barang Milik Daerah (BMD) Kota Metro secara E-Auction dengan penawaran Closed Bidding
Penawaran lelang sejak pengumuman terbit s.d lelang ditutup pada hari Rabu, tanggal 8 September 2021 Pukul 13.00 WIB
Pengumuman Lelang lebih lengkap dapat diunduh disini